1.Topologi Bus
Setau saya topologi ini ialah topologi yang paling sederhana karena hanya menggunakan satu satu lajur kabel yang diujung-ujung nya menggunakan terminator sebagai penutup.
Kelebihannya:
- Pengembangan dan penambahan workstation baru dapat dilakukan tanpa mengganggu workstation lain
- Pemasangannya sangat praktis tidak membutuhkan banyak kabel
- Bila terjadi ganguan disepanjang kabel maka seluruh jaringan akan gangguan juga
- Sulit menentukan banyaknya kabel yang digunakan karena dapat melemahkan jaringan
2.Topologi Ring
Sebuah cara akses jaringan yang berbasis ring..kenapa ring karena sistem jaringannya berputar.
Kelebihan :
- Dapat mengurangi penggunaan kabel dalam pemasangannya
- Jaringan ini dapat mencegah koalisi data
- Dalam penambahan workstation yang baru dapat mengganggu workstation yang sudah ada
- Data dapat dibaca oleh workstation lain karena jaringan berputar
3.Topologi Star
Ialah topologi yang menggunakan HUB atau Switch sebagai pusat jaringan server
Kelebihan :
- Dalam aliran data sanagt teratur karena serdapat server
- Bila akan menembah workstation sangat mudah
- Jiika terjadi kerusakan pada salah satu workstation tidak akan mengganggu yang lain
- Jika HUB atau Switch mengalami masalah otomatis semua workstation akan tidak berjalan
- Memakan banyak biaya
4.Topologi Mesh
Ialah topologi yang semua workstation saling berhubungan tanpa melalui server.
Kelebihan :
- Lebih cepat dalam melakukan transmisi data
- Lebih aman dalam melakukan aktivitas
- Mudah jika dalam perbaikan
- Dalam pemasangan sangat rumit
- Memerlukan banyak biaya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar